
- Penjabat Bupati Malteng Serahkan Paket Bantuan ke Warga di Kecamatan Leihitu
- Penjabat Bupati Malteng Canangkan Gerakan Tanam Kedelai
- Penjabat Bupati Rakib Minta Kades se Malteng Pahami Jaksa Garda Desa
- Sehari Menjabat, Penjabat Bupati Malteng Langsung Jalin Kerja Sama Dengan Kejari Ambon
- Penjabat Bupati Malteng Komitmen Tangani Kemiskinan Ekstrem Hingga Stunting
- Pemkab Malteng Harus Maknai Momen Paripurna HUT Provinsi Sebagai Spirit Membangun Daerah
- PERINGATAN DINI GELOMBANG TINGGI
- Pemkab Malteng Gelar Syukuran HUT ke-78 RI
- Staf Ahli Wakili Pj. Bupati Malteng Hadiri Pelatihan Penyusunan Karya Tulis Ilmia Bagi Dose, Guru da
- Penjabat Ketua TP PKK Malteng Lepas Peserta Lomba Baris Empang Dalam Rangkan Memeriahkan HUT RI ke-7


- By adminkom Diskominfo
- 12 Mei 2023 / 92 View
Kunjungan Ombudsman RI Perwakilan Maluku Ke Dinas Komunikasi Dan Informatika Kab. Maluku Tengah
Masohi, diskominfo.maltengkab.go.id, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Maluku Tengah menerima kunjungan Ombudsman Perwakilan Maluku Hasan Slamat beserta jajarannya di Kantor Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Maluku Tengah (Kamis, 4/5/2023).
Maksud dari kunjungan tersebut yakni melihat perkembangan pelayanan publik di Kabupaten Maluku Tengah, yang dalam hal ini Dinas Komunikasi dan Informatika sebagai leading sector Teknologi Informasi dalam mewujudkan less paper. Selain itu juga dilakukan evaluasi terhadap pemanfaatan Website sebagai media komunikasi penyajian informasi kepada khalayak ramai dan juga SP4N LAPOR dalam menjawab keluhan dari masyarakat.
Diakhir pertemuan bersama tersebut, Ombudsman RI Perwakilan Maluku mengharapkan agar supaya Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Maluku Tengah dapat mendukung program pemerintah penyelenggara pelayanan publik agar supaya lebih kuat sesuai dengan amanah dari Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik.
Sumber : IKP_ MALTENG
Editor : ( H.L / F.L )
Berita Terkait
Write a Facebook Comment
Leave a Comments
#sekilas info
Bagi ada yang ingin mencoba aplikasi WebRTC bisa menggunakan browser Chrome, Opera, dan Firefox. Car
29 Mar 2020
#sekilas info
Solosche Radio Vereeniging menjadi cikal bakal Radio Republik Indonesia (RRI)
20 Feb 2020
#sekilas info
Beras plastik, sekedar rumor atau memang nyata ? Mari Tingkatkan Kewaspadaan